Pelembab Sesuai Jenis Kulit Wajah
Setiap orang memilikijeniskulit yang berbeda-beda. Ada yang mempunyai kulit berminyak sehingga sangat mudah berjerawat, ada yang memiliki kulit kering sehingga setiap siang akan Nampak kulitnya seperti mengelupas halus, ada pula yang memiliki kulit kombinasi dari keduanya dan kulit sensitif. Apapun jenis kulitnya, menggunakan pelembab atau moisturizer sangatlah penting. Tetapi tentu saja harus disesuaikan denga jenis kulit masing-masing. Hal itu untuk menghindari kulit wajah terhindar dari masalah-masalah seperti jerawat, mengelupas, komedo, dan sebagainya.
#KulitKering
- Ciri :kulit wajah sering terasa kaku, kering, iritasi, terkadang agak gatal, kemerahan, pecah-pecah.
- Pelembab Sesuai Jenis Kulit Wajah : Pilih pelembab yang dikhususkan untuk kulit kering, yang banyak mengandung minyak untuk wajah kering. Pilihj uga pelembab dalam bentuk krim, sehingga mampu memberikan kelembaban lebih kuat untuk kulit kering. Pelembab dengankan dungan seperti shea butter, olive oil, dancoconut oilsangat direkomendasikan.
#Kulit Sensitif
- Ciri :Hampir sama seperti kulit kering, tetapi kulit sensitif tidak bisa mentolerir beberapa kondisi, treatment,atau kandungan tertentu pada wajah sehingga bisa bikin timbul banyak masalah pada kulit.Terlihat kemerahan, ruam, kering, pecah-pecah.
- Pelembab rekomendasi :Pilih pelembab yang bertuliskan hypo-allergic, agar aman untuk kulit sensitif kita serta Pelembab yang berbahan dasar natural atau organik.Untuk kulit sensitif, usahakan untuk memilih pelembab yang tidak mengandung wewangian agar tidak memicualergi.
#Kulit Berminyak atau Kulit Berjerawat
- Ciri :Produksi minyak wajah berlebih, pori-pori besar, pori yang tersumbat (komedo, whitehead, ataujerawat).Wajah terlihat berminyak dan mengkilat.
- Pelembab rekomendasi :Pilih pelembab yang mengandung salycylic aciddan yang berbahan dasar air agar dapat mengontrol minyak berlebih pada wajah.Pelembab dengan tekstur gel ataulotion dapat mengurangi efekkilap di mukakarenaminyakberlebih.
#Kulit Normal
- Ciri :kulit wajah tidak terasa keringat ataupun berminyak.
- Pelembab rekomendasi: Pilih pelembab yang selain mengandung minyak alami untuk wajah, tetapi juga mengandung vitamin A, C, E.Kulit normal cenderung bebas memilih tekstur Pelembab Sesuai Jenis Kulit Wajah yang ingin digunakan, boleh cream, gel, lotion, atau pun serum.
#Kulit Kombinasi
- Ciri :Kulit wajah terasa kering di bagian-bagian seperti pipi atau dagu, tapi daerahT-zonete rasa berminyak dan terdapat beberapa bagian kulit yang tersumbat karena minyak berlebih.Daerah T-zone keliatan mengkilat dan banyak timbul masalah seperti jerawat ataukomedo, pori-pori wajah keliatan besar, serta kemerahan di beberapa bagian wajah.
- Pelembab rekomendasi:Pakai pelembab yang berbahan dasar air, agar dapat diserap dengan baik oleh kulit wajah.Untuk bagian-bagian yang terasa kering, dapat ditambahkan pelembab yang sama atau kadar kelembabannya lebih tinggi.silakan pakai Pelembab Sesuai Jenis Kulit Wajah